Indonesia Lolos Putaran Ketiga, Vietnam Tersingkir!
Dalam pertemuan yang sengit melawan tim Filipina, para pemain dari Indonesia langsung mengambil inisiatif dengan melancarkan serangan demi serangan sejak menit awal berlangsung. Meski begitu, sayangnya banyak peluang emas untuk mencetak gol tidak berhasil dimaksimalkan dengan baik. Memasuki menit ke-21, tim Filipina mendapat kesempatan pertamanya melalui aksi Reichelt yang memberikan umpan matang kepada rekan setimnya,